Siap Nobar!Dewa 19 Bakal Konser di Kota Tasik, Tiketnya Berapa?Neh Harganya

Setelah ditunggu lama kepastiannya datang ke Kota Tasikmalaya. Kini, ada kabar gembira bagi para baladewa dan baladewi di Tasikmalaya dan sekitarnya. Pasalnya, grup band legendaris Dewa 19 siap bakal mengelar konser. Di Lanud Wiriadinata Kota Tasikmalaya, Sabtu, 21 Oktober 2023.

Adanya informasi itu, setelah instagram @kaliserayoeproduction_official, memposting Dewa 19 akan konser dipanggung SLIMPLEFest Live Nation Part 2. Lanud Wiriadinata Kota Tasikmalaya, Sabtu, 21 Oktober 2023.

Tiket konser Dewa 19 itu, akan mulai dijual pada, Selasa 8 Agustus 2023 mulai pukul 08.00 di http://tiket.kaliserayoe.com/#. 

Adapun, tiket konser tersebut akan dibagi menjadi 4 kategori yaitu Restoe Boemi, Pangeran Cinta, Arjuna dan Kirana. Konser Dewa 19 itu ada 4 jenis tiket. Diantaranya, VIP A yang disedikan dua blok, VIP B juga disedikan dua blok, Festival A juga ada dua blok dan Festival B ada dua blok. Sedangkan, harga tiket itu diantaranya :

Restoe Boemi
Presale 1: Rp 650.000
Presale 2: Rp 650.000
Regular : Rp 650.000

Pangeran Cinta
Presale 1 : Rp 450.000
Presale 2 : Rp 450.000
Regular : Rp 450.000

Arjuna
Presale 1 : Rp 240.000
Presale 2 : Rp 270.000
Reguler : Rp 340.000

Kirana
Presale 1 : Rp 185.000
Presale 2 : Rp 215.000
Regular : Rp 285.000

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!