Hj Ade : Generasi Milenial, Harus Jauhi Narkoba dan Bijak Gunakan Medsos

Banjar (kilangbara.com)-Bagi generasi milenial, saat ini banyak cara yang dilakukan sebagai bentuk cinta tanah air dan memiliki kepribadian pancasila itu.Diantaranya, harus menjauhi narkoba dan bijak dalam menggunakan media sosial.

“Jangan pernah mau mencoba narkoba.Karena, sekali terjerumus akan menjadi menjadi penghambat untuk mencapai cita-cita,”pinta Walikota Banjar, Dr Hj Ade Uu Sukaesih, M.Si.Saat
kegiatan Pendidikan Bela Negara Untuk Siswa SMK Tingkat Kota Banjar.Di GOR Indor SMKN 2 Banjar, Selasa (17/11/2020).

Ade mengajak kepada kaum milenial,
dimasa pandemi Covid-19 ini.Harus menjadi pelopor pelaksanaan protokol kesehatan.Dengan menerapkan 3M, diantaranya memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak.

Sementara itu, dalam kegiatan yang diinisiasi oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, Kesatuan Bangsa dan Politik tersebut.Diikuti oleh 50 siswa dan siswi dari SMK di Kota Banjar.(Wan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!